Dalam rangka memeriahkan program PLN Elevation yang sedang berjalan, kami ingin membahas inovasi dan solusi yang dibutuhkan energi masa depan untuk meningkatkan kesempatan startup bertumbuh pesat.
Apakah kamu tertarik untuk mengetahuinya?
Mari temukan jawabannya pada Live Youtube PT PLN Persero yang bertajuk âLaunching PLN Elevation (Elevate Electricity Innovation): Watts Up!â yang akan dilaksanakan pada:
Senin, 12 September 2022
â° 14.00 – 17.00 WIB
Online melalui YouTube PT PLN Persero dan offline di Bengkel Space, SCBD (hanya untuk yang melakukan reservasi terlebih dahulu).